Dalil Hukum Keutamaan Amalan Doa Bulan Rajab Dan Syaban Lengkap - Banyak orang bertanya tentang amalan doa khusus yang dibacakan pada bulan rojab dan sya'ban apakah memenag ada dasar hukumnya atau hadits, sebelum kita menjawab pada pertanyaan tersebut mari kita kaji terlebih dahulu tentang sejarah sehingga bulan rojab termasuk salah satu bulan yang di muliakan oleh Alloh SWT
Doa bulan rajab termasuk bacaan doa yang sangat di anjurkan oleh Baginda Nabi kita Muhammad SAW, yang di bacakannya mulai masuk awal bulan,karena bulan rajab itu termasuk salah satu bulan yang dimuliakan oleh Alloh SWT. bulan berkah bulan yang didalamnya mengandung peristiwa besar bersejarah yang merupakan mukjijat kepada Nabi akhir jaman yang tidak di berikan kepada Nabi-nabi sebelumnya.
Untuk lebih meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kita kepada Alloh maka kita sebagai hambanya di harapkan untuk lebih memperbanyak amalan-amalan seperti memohon keberkahan dengan bacaan doa yang biasa kita baca pada bulan rajab, juga melaksanakan puasa dan memperbanyak dzikir dan amalan yang lainnya supaya kita mendapatkan keberkaha pada bulan rajab ini.
Nah untuk itu perbanyaklah berdoa kepada Alloh agar kita semua mendapatkan keberkahan seperti makna yang terkandung dalam doa bulan rajab adalah intinya kita memohon keberkahan di bulan rajab dan sya'ban dan sampaikanlah usia kita pada bulan ramadhan, untuk lebih jelasnya doa bulan rajab akan kami mtulis dengan menggunakan tulisan bahasa arab latin dan di lengkapi dengan artinya guna untuk mempermudah pengkajian kita dalam pemahamannya seprti di bawah ini:
Rasulullah mencontohkan, saat memasuki bulan Rajab beliau membaca:
Allâhumma bârik lanâ fî rajaba wasya‘bâna waballighnâ ramadlânâ
“Duhai Allah, berkahilah kami pada bulan Rajab dan bulan Sya’ban dan pertemukanlah kami dengan bulan Ramadlan.” (Lihat Muhyiddin Abi Zakariya Yahya bin Syaraf An-Nawawi, Al-Adzkâr, Penerbit Darul Hadits, Kairo, Mesir)
Dalil Keutamaan Bacan Doa Bulan Rajab
Perkara yang dianjurkan dalam bulan Rojab
Ketahuilah, bahwasanya Rojab adalah bulan yang utama. Ibadah didalam bulan Rojab mempunyai nilai pahala yang agung khususnya berpuasa, beristighfar, bertaubat dari dosa-dosa. Pada awal bulan Rojab doa mustajab, maka disunnahkan berdoa.
Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Ada lima malam doa di dalamnya tidak ditolak, yaitu: malam pertama bulan Rojab, malam Nishfu Sya’ban, malam Jumat, malam Iedul Fitri, dan malam Iedul Adha. Hadits tsb diriwayatkan oleh Imam Suyuthi dalam Kitab al jami'uhshoghier dari Imam Ibn Asaakir dari shahabat Abu Umamah radhiyallaahu ‘anhu.
Demikianlan yang dapat kami sajikan dalil hukum keutamaan amalan doa bulan rajab dan syaban lengkap artinya, semoga dengan adanya artikel kami ini dapat bermanfaat
bagi kita semua terutama untuk yang masih dalam tahap pembelajaran bisa lebih sungguh-sunggu dalam penghayatannya.
Doa bulan rajab termasuk bacaan doa yang sangat di anjurkan oleh Baginda Nabi kita Muhammad SAW, yang di bacakannya mulai masuk awal bulan,karena bulan rajab itu termasuk salah satu bulan yang dimuliakan oleh Alloh SWT. bulan berkah bulan yang didalamnya mengandung peristiwa besar bersejarah yang merupakan mukjijat kepada Nabi akhir jaman yang tidak di berikan kepada Nabi-nabi sebelumnya.
Untuk lebih meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kita kepada Alloh maka kita sebagai hambanya di harapkan untuk lebih memperbanyak amalan-amalan seperti memohon keberkahan dengan bacaan doa yang biasa kita baca pada bulan rajab, juga melaksanakan puasa dan memperbanyak dzikir dan amalan yang lainnya supaya kita mendapatkan keberkaha pada bulan rajab ini.
Nah untuk itu perbanyaklah berdoa kepada Alloh agar kita semua mendapatkan keberkahan seperti makna yang terkandung dalam doa bulan rajab adalah intinya kita memohon keberkahan di bulan rajab dan sya'ban dan sampaikanlah usia kita pada bulan ramadhan, untuk lebih jelasnya doa bulan rajab akan kami mtulis dengan menggunakan tulisan bahasa arab latin dan di lengkapi dengan artinya guna untuk mempermudah pengkajian kita dalam pemahamannya seprti di bawah ini:
Rasulullah mencontohkan, saat memasuki bulan Rajab beliau membaca:
اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْ رَجَبَ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ
Allâhumma bârik lanâ fî rajaba wasya‘bâna waballighnâ ramadlânâ
“Duhai Allah, berkahilah kami pada bulan Rajab dan bulan Sya’ban dan pertemukanlah kami dengan bulan Ramadlan.” (Lihat Muhyiddin Abi Zakariya Yahya bin Syaraf An-Nawawi, Al-Adzkâr, Penerbit Darul Hadits, Kairo, Mesir)
Dalil Keutamaan Bacan Doa Bulan Rajab
مَا يُطْلَبُ فِيْ رَجَبَ الْحَرَامِ الْمُكَرَّمِ
اِعْلَمْ أَنَّ رَجَبًا شَهْرٌ فَضِيْلٌ، وَالْعِبَادَةُ فِيْهِ لَهَا أَجْرٌ جَلِيْلٌ، خُصُوْصًا اَلصَّوْمَ فِيْهِ وَالْاِسْتِغْفَارَ، وَالتَّوْبَةَ مِنَ الْأَوْزَارِ، وَفِيْ أَوَّلِ لَيْلَةٍ مِنْهُ يُسْتَجَابُ الدُّعَاءُ فَيُسْتَحَبُّ،
اِعْلَمْ أَنَّ رَجَبًا شَهْرٌ فَضِيْلٌ، وَالْعِبَادَةُ فِيْهِ لَهَا أَجْرٌ جَلِيْلٌ، خُصُوْصًا اَلصَّوْمَ فِيْهِ وَالْاِسْتِغْفَارَ، وَالتَّوْبَةَ مِنَ الْأَوْزَارِ، وَفِيْ أَوَّلِ لَيْلَةٍ مِنْهُ يُسْتَجَابُ الدُّعَاءُ فَيُسْتَحَبُّ،
Perkara yang dianjurkan dalam bulan Rojab
Ketahuilah, bahwasanya Rojab adalah bulan yang utama. Ibadah didalam bulan Rojab mempunyai nilai pahala yang agung khususnya berpuasa, beristighfar, bertaubat dari dosa-dosa. Pada awal bulan Rojab doa mustajab, maka disunnahkan berdoa.
قَالَ صَلَّى اللهُ تَعَالَى عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: «خَمْسُ لَيَالٍ لَا يُرَدُّ فِيْهِنَّ الدُّعَاءُ؛ أَوَّلُ لَيْلَةٍ مِنْ رَجَبٍ، وَلَيْلَةُ النِّصْفِ مِنْ شَعْبَانَ، وَلَيْلَةُ الْجُمُعَةِ، وَلَيْلَةُ الْفِطْرِ، وَلَيْلَةُ النَّحْرِ» أَخْرَجَهُ السُّيُوْطِيُّ رَحِمَهُ اللهُ تَعَالَى فِي الْجَامِعِ، عَنِ ابْنِ عَسَاكِرَ، عَنْ أَبِيْ أُمَامَةَ رَضِيَ اللهُ تَعَالَى عَنْهُ.
Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Ada lima malam doa di dalamnya tidak ditolak, yaitu: malam pertama bulan Rojab, malam Nishfu Sya’ban, malam Jumat, malam Iedul Fitri, dan malam Iedul Adha. Hadits tsb diriwayatkan oleh Imam Suyuthi dalam Kitab al jami'uhshoghier dari Imam Ibn Asaakir dari shahabat Abu Umamah radhiyallaahu ‘anhu.
Demikianlan yang dapat kami sajikan dalil hukum keutamaan amalan doa bulan rajab dan syaban lengkap artinya, semoga dengan adanya artikel kami ini dapat bermanfaat
bagi kita semua terutama untuk yang masih dalam tahap pembelajaran bisa lebih sungguh-sunggu dalam penghayatannya.